Quantcast
Channel: Muslimedia News - Media Islam | Voice of Muslim
Viewing all articles
Browse latest Browse all 6981

Mark Zuckerberg membaca Kitab Muqaddimah Ibnu Khaldun

$
0
0
Muslimedianews.com ~ Facebook Mark Zuckerberg mengungkapkan bahwa ia membaca sebuah buku sangat terkenal yang ditulis oleh penulis sejarah dan sejarawan Arab muslim Ibnu Khaldun.

Buku itu berjudul Muqaddimah, yaitu buku populer Ibnu Khaldun. Buku ini ditulis pada tahun 1377 dan mencatat gambaran sejarah yang universal. Ibnu Khaldun dianggap sebagai salah satu pengasas sosiologi modern, historiografi dan ekonomi.

"Buku berikutnya untuk Tahun Buku adalah Muqaddimah Ibnu Khaldun.", posting Mark Zuckerberg pada Senin, 1 Juni, 2015 dalam sebuah laman facebook.


"Ini adalah sejarah dunia ditulis oleh seorang intelektual yang hidup di tahun 1300-an. Buku ini memusatkan bahasannya tentang bagaimana kondisi masyarakat dan budaya, termasuk penciptaan kota, politik, perdagangan dan ilmu pengetahuan.", lanjutnya.

ibnu manshur/alarabiyya

Viewing all articles
Browse latest Browse all 6981

Trending Articles



<script src="https://jsc.adskeeper.com/r/s/rssing.com.1596347.js" async> </script>